Jangan kau sebut namaku di hatimu
Lupakan saja
Lupakan saja bayangan wajahku
Jangan kau sebut namaku di hatimu
Lupakan saja
Lupakan saja bayangan wajahku
Tak ingin kau datang kembali lagi mengulangi
Asmara berduri sayang yang meracuni diriku ini
Tak ingin kau datang kembali lagi mengulangi
Asmara berduri sayang yang meracuni diriku ini
Aku bagaikan
Aku bagaikan bunga
Yang telah tumbuh
Yang telah tumbuh di belukar
Putus sudah tali cinta yang telah lama kita bina
Aku bagaikan
Aku bagaikan bunga
Yang telah tumbuh
Yang telah tumbuh di belukar
Putus sudah tali cinta yang telah lama kita bina
Jangan kau sebut namaku di hatimu
Lupakan saja
Lupakan saja bayangan wajahku
Lupakan saja
Lupakan saja bayangan wajahku