Mengapa selalu saja
Ingat tentang dia
Mengapa aku tak bisa
Tuk melupakanya
Mungkin ku terlalu sayang
Sampai ku begini
Sulit mengubur kenangan
Cinta yang ini datang dari hati
Tak mungkin lagi aku ingkari
Cinta yang ini sulit terobati
Saat cinta berakhir disini
Disini
Terkadang terasa Lelah
Mencari jawaban
Dan memang aku tak mungkin
Mengejar bayangan
Tapi walaupun begitu
Ku takkan berubah
Hatiku tetap untuknya
Cinta yang tulus takkan menyakiti
Takkan pernah saling melukai
Cinta yang ini takkan pernah mati
Biarlah kubawa sampai kelak ku pergi
Ku pergi
Kan ku bawa pergi
Ku takkan berubah
Hatiku tetap untuknya
Cinta yang tulus takkan menyakiti
Takkan pernah saling melukai
Cinta yang ini takkan pernah mati
Biarlah kubawa sampai kelak ku pergi
Ku pergi